CONTOH SURAT PENGAJUAN PROGRAM ALOKASI DANA DESA (ADD) INSFRASTRUKTUR DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN TAHUN 2014

PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA 
KECAMATAN JAMANIS 
DESA SINDANGRAJA 
Alamat: Jln. SentralpeuyeumNyalindungSindangrajaJamanisKodePos: 46175
                                                                               
Nomor
Sifat
Lampiran
Perihal

: 142.44/81/Ds/V/2014
: Segera
: 1 (satu) berkas
: Pengajuan Program alokasi
  Dana Desa (ADD) Infrastrukturdan
PenguatanKelembagaanTahun 2014
Tasikmalaya,        Mei  2014
Kepada
Yth. BapakBupatiTasikmalaya
Di-
       TASIKMALAYA

                                                            

Assalamu’alaikumWr. Wb.
Salam teriring do’asemoga Bapak  senantiasa ada dalaml indungan Allah SWT.

Amiin

Selanjutnya, dalamrangkamewujudkanDesaMandiri yang di programkanPemerintahKabupatenTasikmalaya, perlu di tunjangberbagai instrument kegiatan yang di dalamnyapeningkatansaranadanprasaranainfrastrukturperdesaandanpenguatankelembagaan. Hal iniseiramadenganvisiKabupatenTasikmalaya“ KabupatenTasikmalaya yang ReligiusIslami, Mandiri, Unggul di BidangAgribisnisdanBerbasisPerdesaan”.
Makadalamkesempatanini kami mohondenganhormatmengajukanpermohonan Program Alokasi Dana Desa (ADD) InfrastukturdanPenguatanKelembagaanTahun 2013, yang akan kami alokasikanpada :
1. InfrastrukturPerdesaan
a. Pembangunan jalansetapak, Kp.Pasantren Volume ± 700 m
2. PenguatanKelembagaanDesa (Non Fisik)
a. PerkumpulanPetaniPemakai Air (P3A) MitraCai/ Ulu-uluDesaSindangraja
b. Operasional PosPelayananTerpaduDesaSindangraja
c. Permodalan PerekonomianDesaSindangraja
3. AdministrasiPengelolaan Alokasi Dana Desa
SebagaibahanpertimbanganBapak, denganinikami lampirka proposal kegiatanAlokasi Dana Desa (ADD) InfrastrukturdanPenguatanKelembagaanTahun 2013.
Demikiansuratini kami sampaikanatasterkabulnyapermohonanini kami haturkanterimakasih.

KepalaDesaSindangraja 

RAHMAT 

Ket. LPM DesaSindangraja 
ASEP DENI 

Mengetahui :

Camat jamanis
…………………………………………….

NIP :…………………………………….



DMC